Mengatasi Anak Yang Sering Ngompol

Sering kita jumpai anak-anak yang memiliki kebiasaan mengompol,walaupun seorang anak di marain sama orang tuanya namun kebiasaan itu tidak juga kunjung berhenti,berbagai cara tradisional pun di lakukan agar anak tersebut tidak mengulangi kebiasaanya,berikut ini akan di bahas cara-cara yang bisa di lakukan untuk mengatasi kebiasaan anak ngompol dan bagaimana pengobatanya,semoga bisa di coba dan menuakan hasil,seorang anak Yang sering ngompol yang disebabkan oleh penyakit keturunan tertentu cendrung tidak bisa menurun.
<img src="Image URL" title="anak" alt="ngompol"/>

1. Langkah penting yang perlu di lakukan pada anak yang memiliki kebiasaan ngompol adalah :
a. Jangan dimarahi. Anak-anak yang sering ngompol akan makin sering ngompol jika kita menegur dengan merendahkan kebiasaan ngompolnya. Umumnya anak yang ngompol jiwanya tertekan.
b. Membiasakan kepada anak untuk kencing sebelum tidur
c. Membatasi minum terutama 1 jam sebelum tidur hendaklah sudah tidak minum lagi .
d. Jika usaha sudah dilakukan dan anak tetap ngompol, hendaknya bangunkan dia pada kira-kira 2 – 3 jam setelah tidur, untuk diajak kencing di kamar mandi.
e. Perlu dilakukan pijat refleksi di titik ginjal dan kandung kemih seminggu sekali selama kira-kira 10 – 15 menit. Pijat refleksi pada anak hendaknya menggunakan minyak dan tidak menekan terlalu keras, untuk menghindari trauma baru
2. Cara mengatasinya dengan cara alami adalah :
- 1 sendok teh jintan putih
- 1 sendok teh bubuk cengkih
- 1 sendok teh bubuk lada hitam
- 250 cc madu
Cara membuatnya :
Ketiga bubuk dicampur, diaduk rata, kemudian tambahkan 250 cc madu, diaduk sampai rata. Diminum 2 X sehari 1 sendok teh, pagi dan sore,itula cara alami yang perlu di coba untuk mengatasi anak yang sering mengompol.
demikian penjelasan serta cara pengobatan yang alami untuk Mengatasi Anak Yang Sering Ngompol silakan di share dan di bagikan untuk berbagi pengetahuan di sekitar anda,nantikan tips-tips menarik berikutnya semoga bermanfaat.

Mengatasi Anak Yang Sering Ngompol Rating: 4.5 Diposkan Oleh: Unknown